Bukalapak dot com

Emiten e-commerce, Bukalapak dot com melakukan penambahan modal melalui program management stock option plan atau MESOP. Berdasarkan keterbukaan informasi yang dirilis hari ini, Bukalapak menyebutkan, jumlah opsi yang telah dilaksanakan melampaui 4 juta 458 ribu lembar saham, sehingga, total persentase dilusi saham dari seluruh pemegang saham Perseroan setelah pelaksanaan MESOP mencapai nol koma nol nol 43 persen. Bukalapak juga menyebutkan pelaksanaan MESOP Perseroan akan dilaksanakan sesuai dengan tanggal vesting yang disepakati antara Peserta dan Perseroan. Surat pengajuan aksi korporasi tersebut, sudah disampaikan Perseroan kepada OJK dan BEI melalui sistem pelaporan elektronik. ( ben )

Author: Andi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *