Recent Posts

Posted in Business News

Akio Toyoda, kembali terpilih sebagai Chairman Toyota Motor Corporation

Cucu pendiri Toyota Motor, Akio Toyoda, kembali terpilih sebagai Chairman Toyota Motor Corporation dalam Rapat Umum Pemegang Saham tahunan yang digelar Kamis 12 Juni  ini….

Continue Reading... Akio Toyoda, kembali terpilih sebagai Chairman Toyota Motor Corporation
Posted in Business News

Mayora Indah, rencana laksanakan aksi buyback saham

Emiten consumer, Mayora Indah, berencana melaksanakan aksi pembelian kembali atau buyback saham dengan periode pelaksanaan tanggal 11 Juni 2025 hingga 11 Juni 2026. Biaya untuk…

Continue Reading... Mayora Indah, rencana laksanakan aksi buyback saham
Posted in Business News

PT Freeport Indonesia, saat ini telah produksi emas batangan murni 10 ton. 

PT Freeport Indonesia, hingga saat ini telah memproduksi emas batangan murni dengan kadar 99,99 persen sebesar 10 ton.  Produksi emas batangan ini berasal dari fasilitas…

Continue Reading... PT Freeport Indonesia, saat ini telah produksi emas batangan murni 10 ton. 
Posted in Business News

Biro Statistik Tenaga Kerja Amerika umumkan CPI, pada bulan Mei 2025 naik

Biro Statistik Tenaga Kerja Amerika Serikat, Rabu 11 Juni kemarin mengumumkan, Indeks Harga Konsumen atau CPI, pada bulan Mei 2025 kembali naik untuk bulan keempat…

Continue Reading... Biro Statistik Tenaga Kerja Amerika umumkan CPI, pada bulan Mei 2025 naik
Posted in Business News

Kemenhub mulai sosialisasi pada maskapai nasional dan Online Travel Agent, OTA

Kementerian Perhubungan memulai sosialisasi kepada maskapai nasional dan Online Travel Agent, OTA, terkait penurunan harga tiket pesawat sesuai putusan pemerintah selama periode libur sekolah. penurunan…

Continue Reading... Kemenhub mulai sosialisasi pada maskapai nasional dan Online Travel Agent, OTA
Posted in Business News

Antam bersama HKCBL dirikan perusahaan patungan PT Nickel Cobalt Halmahera

Emiten Aneka Tambang atau Antam, bersama mitranya asal Hong Kong, HKCBL, resmi mendirikan perusahaan patungan PT Nickel Cobalt Halmahera. Pembentukan entitas Joint Venture ini merupakan…

Continue Reading... Antam bersama HKCBL dirikan perusahaan patungan PT Nickel Cobalt Halmahera
Posted in Business News

Presiden Prabowo resmi umumkan kenaikan gaji seluruh hakim

Presiden Prabowo Subianto resmi mengumumkan kenaikan gaji seluruh hakim. Kenaikan gaji tersebut dilakukan untuk kesejahteraan hakim. Menurut Presiden, tingkat kenaikan bervariasi sesuai golongan dimana kenaikan…

Continue Reading... Presiden Prabowo resmi umumkan kenaikan gaji seluruh hakim
Posted in Business News

Saham produsen Boneka Labubu, Pop Mart capai rekor tertinggi pada perdagangan Rabu kemarin.

Saham produsen Boneka Labubu, Pop Mart melesat mencapai rekor tertinggi pada perdagangan Rabu kemarin. Saham produsen mainan asal Tiongkok itu ditutup di level 269,8 dolar…

Continue Reading... Saham produsen Boneka Labubu, Pop Mart capai rekor tertinggi pada perdagangan Rabu kemarin.
Posted in Business News

Ketua DENoptimistis pertumbuhan ekonomi Indonesia 8 -9% pada 2028 atau 2029

Ketua Dewan Ekonomi Nasional Luhut Binsar Pandjaitan optimistis pertumbuhan ekonomi Indonesia bisa menyentuh 8 sampai 9% pada 2028 atau 2029, asal tetap tumbuh diatas 5%…

Continue Reading... Ketua DENoptimistis pertumbuhan ekonomi Indonesia 8 -9% pada 2028 atau 2029
Posted in Business News

Indonesia sepakati pembelian 48 unit jet tempur KAAN dari Turki

Indonesia menyepakati pembelian 48 unit jet tempur KAAN dari Turki. Kesepakatan ini membuat Indonesia menjadi pelanggan internasional pertama untuk jet tempur generasi kelima tersebut. Pengadaan…

Continue Reading... Indonesia sepakati pembelian 48 unit jet tempur KAAN dari Turki