
Lalamove, Startup logistik berbasis teknologi ini menargetkan bisa menjangkau layanan di kota besar di Pulau Jawa. Sejak 2018 hingga kini, Lalamove telah hadir di 17 kota besar di Indonesia, mulai dari kawasan Jabodetabek, Cirebon, Bandung, Lembang, Serang, Majalengka, Indramayu, Kuningan, Sidoarjo, Malang, Gresik dan Surabaya.