Vida perluas jangkauan ke ke Asia Tenggara.

Vida, perusahaan teknologi yang berfokus pada identitas digital, memperluas jangkauannya ke Asia Tenggara melalui kolaborasi strategis dengan PayMongo, penyedia solusi pembayaran terbesar di Filipina. Keduanya akan menyediakan layanan verifikasi identitas digital dan pencegahan penipuan secara digital. Kolaborasi ini memperkuat komitmen Vida untuk menjadi penyedia solusi dalam mencegah penipuan identitas digital, tidak hanya di Indonesia, tetapi juga di Asia Tenggara. Kemitraan Vida dengan PayMongo tidak hanya meningkatkan keamanan pembayaran digital, tetapi juga memberdayakan pelaku usaha dan konsumen untuk berpartisipasi dengan percaya diri di ekonomi digital.  Vida Klaim Akurasi Teknologi Pengecekan Identitas Perusahaan Capai 98 persen. Dengan VIDA Identity Stack, pihaknya menghadirkan solusi komprehensif yang mampu menghadapi ancaman seperti penipuan berbasis AI dan deepfake. ( tbu )

Author: Andi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *