Indeks WatchCharts Overall Market

Anda penggemar investasi jam mewah? Waspadalah. Menurut data terbaru, harga jam mewah dipasar sekunder mengalami penurunan. Tren harga turun ini masih bisa terus berlanjut. Dalam riset untuk para kliennya, Morgan Stanley menuliskan indeks WatchCharts Overall Market telah turun selama sembilan kuartal berturut-turut hingga kuartal kedua tahun ini. ( tbu )

Author: Andi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *