
Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul akan terus tingkatkan penjualan di pasar ekspor. Hingga semester 1 tahun ini, SIDO perluas pasar ekspor ke-16 negara. Namun, baru 3 negara yang jadi fokus pengembangan tujuan ekspor yakni Malaysia, Filipina, dan Nigeria. ( tbu )