Aneka Tambang memacu pengembangan ekosistem kendaraan listrik. Antam menyiapkan dua anak usaha, Sumberdaya Arindo dan Nusa Karya Arindo untuk mengintip peluang pengembangan ekosistem kendaraan listrik, termasuk bahan baku baterai kendaraan listrik.( tbu )
Posted in Business News