Inflasi Amerika Serikat

Inflasi Amerika Serikat diprediksikan melunak di tahun depan. Prediksi itu memberikan gambaran, ekonomi di negeri Paman Sam bisa lebih baik. Menteri Keuangan Amerika Serikat, Janet Yellen memprediksi inflasi Amerika serikat akan turun secara substansial pada 2023, kecuali jika ada kejutan yang tidak terduga.

 

Author: Tomi Cokro

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *