Sarimelati Kencana

Emiten pengelola gerai Pizza Hut, Sarimelati Kencana akan membagikan dividen tunai dari laba bersih periode 2021 sebesar 19 koma 93 rupiah per saham. Total nilai dividen tunai yang akan dibagikan Sarimelati Kencana mencapai 60 miliar rupiah atau setara dengan 98 koma 7 persen dari laba tahun berjalan. ( tan3 )

Author: Andi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *