Allo Bank

Founder and Chairman CT Corpora sekaligus Ultimate Shareholder Allo Bank, Chairul Tanjung membuka perdagangan saham di BEI hari ini. Kehadiran CT sekaligus memperkenalkan rights issue Allo Bank Indonesia dengan kode perdagangan BBHI. CT sendiri selaku ultimate shareholder atau pemegang saham utama. Saham Allo Bank pada pembukaan perdagangan langsung melesat ke level 7 ribu. Hingga jam 9.24, saham BBHI terpantau sudah menguat seribu 250 poin atau 18 persen ke level 8 ribu 50. Dengan demikian pergerakan saham BBHI sejauh ini bergerak di level 7 ribu sampai 8 ribu 50 pada hari ini. ( tbu )

Author: Andi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *