
Produsen mobil listrik Amerika Serikat Tesla, menarik kembali versi terbaru dari perangkat lunak full self-driving atau FSD pada hari Minggu lalu. Penarikan dilakukan kurang dari sehari setelah perilisan FSD versi Beta untuk menanggapi keluhan pengguna tentang peringatan tabrakan yang keliru. ( tan3 )