
Lenovo Group melaporkan penurunan pendapatan pertamanya sejak Maret 2020. Kinerja ini akibat penjualan produk Lenovo di luar negeri dan Tiongkok yang mengalami penurunan akibat kebijakan pembatasan Covid. Total pendapatan lenovo selama kuartal ketiga tahun ini sebesar 17 miliar dolar amerika, turun 4 persen dibanding kuartal sama tahun lalu.